Beragam Manfaat Tes Golongan Darah dan Penyakitnya

Menjaga kondisi kesehatan memang perlu dan sangat penting merupakan salah satu kegiatan yang paling berharga. Mengecek secara rutin mengenai hal tentang kesehatan dan golongan darah mungkin itu sangat perlu. Namun yang perlu kita ketahui bahwa harus mengetahui jenis golongan darah kita. Golongan darah setiap manusia mungkin saja berbeda, jenis atau golongan darah seseorang yaitu A, B, AB, atau O. Peranan darah dalam ilmu kedokteran biasa disebut dengan plashma darah, namun terdapat tipe golongan seperti antigen pada sel darah merah dan plasma darah. Yang perlu diingat dalam aliran darah memiliki peran penting untuk penunjang kesehatan bagi tubuh manusia. Darah di dalam tubuh manusia tentunya memiliki komposisi dasar yang sama, yakni sel darah merah, sel darah putih, trombosit, dan plasma.


Tes golongan darah memang sangatlah penting, dengan hal ini biasanya dapat dilaksanakan di rumah sakit atau pun medical klinik laboratorium oleh tenaga medis yang sudah ahli. Sebelum dilakukan penyuntikan untuk mengambil sampel darah, penulis pun pernah terlebih dahulu kulit dibersihkan dengan antiseptik untuk membantu mencegah infeksi.


Tes Golongan Darah Copyright Pexels


Di dalam aliran darah manusia terdapat sel darah merah yang diproduksi di sumsum tulang belakang berperan sangat penting dalam menyalurkan atau pun dapat membawa oksigen ke seluruh tubuh. Setiap 600 sel darah merah terdapat juga senilai kurang lebihnya 40 trombosit dan satu sel darah putih yang bertugas untuk melindungi tubuh Anda dari kuman penyakit.


Terdapat delapan tipe darah dasar, yaitu A, B, AB, dan O yang masing-masing bisa positif atau pun negatif. Berikut ini penjelasan seperti yang dilansir oleh WebMD.

  1. Golongan darah A hanya memiliki antigen A pada sel darah merah, antibodi B dalam plasma.
  2. Golongan darah B hanya memiliki antigen B pada sel darah merah, antibodi A dalam plasma.
  3. Golongan darah AB memiliki antigen A dan B pada sel darah merah, tetapi antibodi A maupun B tidak di dalam plasma.
  4. Golongan darah O tidak memiliki antigen A dan B pada sel darah merah,tetapi antibodi A dan B ada di dalam plasma.

Sahabat womeniasehat wajib tahu, dari berbagai tipe darah yang mengalir didalam tubuh kita apalagi untuk tes kesehatan secara rutin dan ingin melakukan transfusi atau pun donor darah.

Penyakit Demam Berdarah


Penyakit DBD salah satu gangguan penyakit yang cukup berbahaya menyerang kesehatan melalui gigitan nyamuk Adesagepty. Penyakit demam berdarah umumnya menyebar melalui nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. Nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus termasuk jenis nyamuk pemukiman. Dengan hal tersebut mudah berkembangbiak dan nyamuk tersebut menyukai tempat atau wadah penampungan air yang jernih untuk meletakkan telurnya.

Pencegahan Terhadap Penyakit

Dikutip CDC, menyarankan untuk menggunakan lotion antinyamuk di permukaan kulit yang terbuka untuk menghindari gigitan nyamuk. Nyamuk merupakan serangga dengan cepat dapat menularkan penyakit, ada pun beberapa point lain yang harus diwaspadai seperti demam berdarah, malaria dan filariasis atau kaki gajah.

Menggunakan Bubuk Larvasida 

Menggunakan bubuk kimia pencegahan terhadap jentik nyamuk didalam bak mandi memanglah sangat penting. Selain ikan cupang bersama bubuk larvasida di tempat penampungan air di rumah yang sulit dibersihkan, bubuk ini dapat membunuh jentik nyamuk.

Menanam Tanaman Yang Tidak Disukai Oleh Nyamuk

Menanam tanaman juga memetik kebaikan seperti halnya tertarik untuk menanam tumbuhan antinyamuk, seperti serai, lavender, kecombrang, dan lain sebagainya. Disarankan sebagai pon pentingnya untuk anda tidak menggantung pakaian di dalam rumah yang bisa menjadi sarang nyamuk. Semoga bermanfaat.
comments

0 Response to "Beragam Manfaat Tes Golongan Darah dan Penyakitnya"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel